Navigating the Hype-Driven Frontend Development World Without Going Insane - Kitze
-
http://youtube.com/watch?v=QZ6aC6G0ufg
Pernahkah kamu merasa lelah mengikuti perkembangan Javascript yang setiap hari bahkan setiap menit ada sesuatu hal yang baru ?
Kalau Iya kamu tidak sendiri. Kitze punya tips yang bagus nih untuk membantu kita menghadapi hal itu.
Berikut adalah rangkuman talk yang dia suguhkan di acara React Day Berlin
dia menjelaskan kenapa kita meliliki FOMO (Fear of Missing Out), perasaan takut tertinggal dengan perkembangan sesuatu yang baru.
Penyebabnya antara lain:
- Meragukan diri kita sendiri
- Meragukan kode kita sendiri
- Fokus kepada hal yang salah
- Terobsesi pada metriks yang salah
- Punya banyak waktu luang
- Pada dasarnya manusia senang menunda pekerjaan (procrastinate)
Kitze menyarankan agar jangan lompat ke sebuah teknologi baru tanpa melihat-lihat sekeliling dulu
Secara praktis tips yang bisa diikuti adalah seperti menanyakan dirimu sendiri 3 hal ini.
- Seberapa mudah transisinya (jika seandainya kamu ingin pindah ke teknologi baru tersebut)
- Apakah sekarang waktu yang tepat?
- Apakah benar-benar diperlukan?
Links
-
dulu sih ngerasa bgt ya, terutama jaman sblm react fiber itu, dan react-router v3 ke v4. Sampe stress bgt langganan banyak newsletter karena FOMO
-
sampe sekarang masih berasa FOMO. Apalagi kalau dikelilingi oleh temen2 yang selalu update sama hal baru. Berasa tertantang untuk terus selalu update.
-
@imdbsd wah bener sur wkwkwk, ada perasaan takut kalo temen udah tau ini-itu tapi kita blm tau. Kalo udah punya perasaan kaya gitu, mesti stop sih. Sblm jadi burnout yg makin parah.
-
Apa itu FOMO? Kenapa ngga JOMO (Joy Of Missing Out) aja?
-
@satyakresna bukan Happy Of Missing Out?
-
@alfrcr HOMO dong? Wkwkwk.
-
@satyakresna NAH WKWKWKW
-
Aku jadi FOMO gara2 takut nanti susah nyari kerja
-
@Joe-Prabawa wqwq ini FOMO membawa manfaat baik sih sepertinya
Pengumuman!
Untuk yang baru join, jangan lupa perkenalkan dirimu disini ya
Juga jangan lupa baca ketentuan penggunaan di forum ini. Rekan-rekan bisa lihat disini.
Buat yang penasaran alasan dibuatnya forum BaliJS ini silakan baca disini.